Perayaan Imlek 2020, BMKG Sebut DKI Jakarta Siaga banjir


NewsTerpercaya9999 - - Perayaan Imlek 2020 diprediksi akan dihiasi dengan hujan yang merata di seluruh wilayah DKI Jakarta.  Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) pun memasukkan DKI Jakarta ke dalam kategori siaga banjir.

BMKG memprediksi hujan akan turun di 6 wilayah di DKI Jakarta. Untuk wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Timur, hujan akan disertai petir pada siang nanti.

Pada malam hari, hujan akan mereda di kawasan Jakarta Pusat, Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu. Ketiga wilayah tersebut diprediksi akan berawan. Hujan ringan diprediksi akan terjadi di Jakarta Barat sementara di Jakarta Selatan dan Jakarta Timur akan terjadi hujan lokal, Agen Poker.

Pada dini hari, hujan lokal juga akan terjadi di Jakarta Utara sementara wilayah Kepulauan Seribu akan terjadi hujan petir. Empat wilayah lainnya - Jakarta Pusat, Jakarta Selatan, Jakarta Barat dan Jakarta Timur - diprediksi akan berawan.

BMKG memperdiksi hujan lebat masih akan terjadi hingga Sabtu besok, 26 Januari 2020. Dalam pemberitahuan terakhir, BMKG memasukkan wilayah DKI Jakarta ke dalam kategori siaga banjir bersama dengan Jawa Barat, Jawa Tengah, Sulawesi Tengah dan Sulawesi Barat.

sumber: tempo.co

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.